Realisasi Pendapatan Daerah TA 2021 Capai 100,26 Persen. Mogi: Ini Pencapaian Tertinggi Selang Tahun 2016-2021
OTOMOHON (wartasulut.co.id) — Untuk pertama kalinya Realisasi Pendapatan Daerah di Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah (BPKPD) Kota Tomohon mencapai 100,26 persen. Dimana, target sekira Rp658,5 miliar realisasinya mencapai sekira Rp660,2 miliar. “Pencapaian ini merupakan rekor tertinggi dalam kurun waktu 5 tahun sejak tahun 2016 hingga tahun 2021,” kata Kepala [...]
