Kasus Covid-19 di Tomohon Selatan Masih Yang Tertinggi
TOMOHON, (wartasulut)—Hingga Minggu (12/7/2020), kasus Covid-19 di Kota Tomohon berjumlah 134, didominasi Kecamatan Tomohon Selatan dengan 45 kasus, disusul Tomohon Utara dengan 26 kasus, Tomohon Barat 24 kasus, Tomohon Tengah 22 kasus serta Tomohon Timur 17 kasus. Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kota Tomohon Jimmy Feidie Eman SE Ak [...]