Komisi I DPRD Tomohon Kunker ke Jogjakarta dan Bekasi
TOMOHON (wartasulut) – Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tomohon melaksanakan kunjungan kerja (Kunker) ke Pemerintah Kota (Pemkot) Jogjakarta, Senin (19/2/2018). “Kunker ini ada keterkaitannya dengan materi Peran Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) dalam Pembangunan,” kata Ketua Komisi I DPRD Tomohon, Jimmy Wewengkang. Rombongan Komisi I DPRD Kota Tomohon [...]