Tomohon Ketambahan Satu Pasien Terkonfirmasi Positif Asal Tomsel
TOMOHON (wartasulut)—Wali Kota Tomohon Jimmy F Eman SE Ak CA melalui Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 kembali mengumumkan Kota Tomohon ketambahan 1 orang Pasien Terkonfirmasi Positif Covid-19 berdasarkan hasil pemeriksaan Swab Test. Pasien laki-laki umur 31 tahun dari Tomohon Selatan tersebut merupakan tenaga kesehatan di salah satu fasilitas kesehatan di [...]
