Search for:
  • Home/
  • Tomohon/
  • Lolowang Sambut Kunjungan Wali Kota Minamiboso Jepang di Tomohon

Lolowang Sambut Kunjungan Wali Kota Minamiboso Jepang di Tomohon

45572595_335745330356551_4819731957912961024_nTOMOHON, (wartasulut)—Wali Kota Tomohon Jimmy F Eman SE Ak diwakili Sekretaris Kota Tomohon Ir Harold Lolowang MSc bersama unsur Pejabat Eselon dua dan tiga Pemkot Tomohon menyambut kunjungan Wali Kota Minamiboso – Jepang Mr Ishii Yutaka bersama rombongan.

45639765_362183507658760_3721248012731678720_n

Penyambutan dilakukan di Highland Resort Tomohon pada selasa malam (6/11/18), dilanjutkan dengan acara makan malam di Restoran Sineleyan Tomohon.

 

Kunjungan hari berikutnya diawali di Bukit Tetetana, Bukit Temboan, kemudian Pasar Beriman dan makan siang di Danau Linow. Usai makan siang dilanjutkan ke industri Rumah Panggung Woloan, dan diakhiri di BLPT GMIM Kaaten di Industri Kerajinan Kayu Kelapa.

Wali Kota Minamiboso mengaku sangat terkesan dengan keindahan alam yang ada di Kota Tomohon. (sml)

Leave A Comment

All fields marked with an asterisk (*) are required