Search for:
  • Home/
  • Bulan: September 2020

Atasi Persoalan Tenaga Kerja, Pemkot Tomohon Gelar Pelatihan Kewirausahaan

TOMOHON (wartasulut)—Wali Kota Tomohon Jimmy Feidie Eman SE Ak CA membuka pelatihan kewirausahaan bagi usaha mikro/kecil yang dilaksanakan oleh Dinas Koperasi, di Aula Nawanua Merons Kelurahan  Kinilow I, Rabu (9/9/2020). Eman dalam sambutannya mengatakan bahwa pilihan dalam mengatasi persoalan tenaga kerja, antara lain adalah membuka lapangan wirausaha dan memasyarakatkan kewirausahaan [...]

Pemkot Tomohon Gelar Ibadah Bersama Masyarakat Via Live Streaming

TOMOHON (wartasulut)—Pemerintah Kota (Pemkot) Tomohon bersama dengan masyarakat menggelar ibadah bersama via Live Streaming, bertempat di Wale Kabasaran Tomohon, Selasa (08/09/2020). Ibadah yang pimpin langsung oleh Pdt Vonny Pangkey-Ngantung STh mengambil bacaan dari Mazmur 146 : 1-10, dalam khotbahnya mengatakan, hidup kita bukan hanya senang bukan hanya menikmati keberhasilan tapi [...]

Bagian Prokopim Setdakot Tomohon Kunker ke Gorontalo Utara

TOMOHON (wartasulut)–Bagian Protokol Komunikasi Pimpinan (Prokopim) melaksanakan kunjungan kerja di Kabupaten Gorontalu Utara yang dilaksanakan di Aula Tinepo Kantor Bupati, Jumat (4//09/2020). Delegasi Prokopim yang dipimpin Kabag Protokol Komunikasi Pimpinan Christo P Kalumata SSTP diterima langsung Bupati Gorontalo Utara Dr H Indra Yasin SH MH. Dalam sambutannya Bupati Indra Yasin [...]

Eman Ikuti Rakorwasdanas Tahun 2020

TOMOHON (wartasulut)—Wali Kota Tomohon Jimmy Feidie Eman SE Ak CS mengikuti Rapat Koordinasi Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Secara Nasional (Rakorwasdanas) Tahun 2020 yang dibuka Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian, bertempat di ruang kerja di Rumah Kediaman, Kamis (3/09/2020). Dalam arahannya Mendagri menegaskan dalam proses pemilihan kepala daerah yang saat ini [...]